Sunday, June 8, 2014

Ucapan adalah Doa. kata-kata itu tidak asing ditelingaku. sebuah ucapan baik bisa menjadikan baik dan begitu juga sebaliknya. oleh karena itu jangan main-main dengan ucapan. karena ucapan merupakan doa. tidak percaya? suatu contoh. jika kamu mempunyai dua orang anak misalnya laki-laki dan perempuan pada anak laki-laki kamu sering mengatakannya bodoh, nakal, ngeyelan sedang pada anak perempuan kamu sering mengatakannya pinter, cantik, baik maka hati-hati ucapan kamu bisa jadi kenyataan. yang mana anak laki-laki kamu akan benar menjadi nakal, bodoh dan ngeyelan dan begitu juga dengan ucapan yang kamu katakan dengan anak perempuanmu.

nah di bawah ini ada sebuah video eksperimen yang menunjukkan bahwa ucapan atau harapan adalah doa dan bisa jadi kenyataan lho. di video ini di tampilkan seorang yang sedang melakukan eksperimen dengan nasi. nasi yang sama dimasukkan kedalam semacam stoples kaca yang sama juga kemudian ditutup rapat. stoples yang satu diberi label love dan satunya lagi diberi label hate. dari hari kehari 2 stoples berisi nasi tersebut terus di amati. dan apa yang terjadi? dari kedua stoples berisi nasi yang berlabelkan love dan hate tersebut. stoples berisi nasi yang berlabel hate tersebut setelah beberapa hari mengalami pembusukan. sedangkan stoples berisi nasi yang berlabel love tetap segar atau tidak membusuk. untuk lebih jelasnya kalian bisa lihat video eksperimen di bawah ini. 




nah itulah hasilnya. ucapan adalah doa :D
makanya berucaplah yang baik baik supaya semuanya jadi baik 

nah dari pada tidak percaya dan setengah percaya kalian bisa membuktikan sendiri dengan melakukan eksperimen seperti pada video tersebut
semoga bermanfaat.

Gitaris Dunia atau dewa-dewa gitar seperti pada postingan saya sebelumnya. memang mempunyai ciri khas masing-masing dalam bermain gitar, mulai dari cara memainkannya sampai nada-nada yang dibunyikannya. dalam memainkan gitarnya para gitaris dunia, master gitar atau dewa gitar ini sungguh seperti tiada beban. bahkan sangat menjiwai dalam memetik nada demi nada. untuk menjadi seperti itu memang butuh latihan ekstra. nah di postingan ini saya menyuguhkan jika gitaris dunia memainkan gitarnya. kalian pasti tidak asing dengan nama Joe Satriani dan Steve Vai. Kedua orang ini adalah para master gitar kelas dunia. dan dua orang ini adalah seorang guru dan murid yang mana Joe Satriani adalah guru dari Steve Vai. namun jika kalian melihat dan mengamati kedua permainan gitar dari beliau sungguh tidak seperti seorang guru dan murid. namun bagaikan kedua orang yang sama-sama mahir / jago bermain gitar.

banyak anggapan bahwa guru pasti lebih pintar dari muridnya. namun hal itu tidak sepenuhnya benar. ada juga murid yang lebih pintar dari gurunya. dalam hal ini saya tidak menyatakan bahwa Steve Vai lebih hebat dari Joe Satriani. seperti yang saya katakan tadi mereka punya ciri khas masing-masing. baik itu genrenya, cara memainkanya, nada-nada yang dimainkannya dll. nah jika ada seorang murid lebih pandai dari gurunya itu menandakan bahwa guru tersebut telah berhasil melahirkan murid yang hebat istilah jawanya (didikane berhasil). nah jika kalian ingin lihat kedua permainan dari guru dan murid tersebut keduanya sama-sama hebat lihat saja sob. dan perhatikan permainannya pasti kalian akan menemukan ciri khas masing-masing. 
NB : Joe Satriani yang plontos, Steve vai yang gondrong
selamat menikmati. 



itulah kedua gitaris dunia yang merupakan guru dan murid yang sama-sama hebat.
Semoga bermanfaat

Saturday, June 7, 2014

Hallo sobat. beberapa waktu yang lalu saya telah menghidangkan Mp3 Morena aransemen saya. nah kali ini saya juga menghidangkan Mp3 Morena versi koplo aransemen saya. udah tau kan musik koplo?? musik koplo tu yang kayak dangdut dangdut gitu deh pokoknya. musiknya rancak. buat iseng iseng aja. lumayan buat hiburan. sayang udah gak bisa di download lagi ya. soalnya download dari soundcloudnya sudah limit. mungkin bisa di dengerin aja. semoga  bermanfaat dan selamat menikmati

Mp3 Morena Versi Koplo 2014

laku keras ni sob haha. 


buat yang pingin minta bisa email saya :D